Mas Moderator,

saya tunggu thread usulan tatibnya. mudah2an dgn adanya tatib, paling
tidak ada garis yg jelas ttg mengirim dan mereply postingan milis.
kalo jalan raya aja ada marka jalan, apalagi milis yg isinya beribu
kepala & pemikiran, nggih to?

matur nuwun, sampeyan nggak gampang2an nge-banned member..
:)


salam,

aduH L-13
bio-1/95

On 25/03/2009, kurnia_1 <k_wahyo...@yahoo.com> wrote:
>
> ________________________________
> From: Bachrul Ulum <gusbach...@gmail.com>
> To: smu2jombang@yahoogroups.co.uk
> Sent: Tuesday, March 24, 2009 10:58:16 PM
> Subject: [smu2jombang] Uneg-Uneg
>
> Maaf Mbak, Mas, dan Semuanya,... .
>
> Saya jadi kesel. Jadi heran, Kok milis jadi ajang mencela orang lain, udah
> gitu dengan bangganya mencelanya itu dengan cara jama'ah. Padahal sudah ada
> yg bilang kalo yg begitu itu mendingan dicuekin.
>
> ---------balesan
>
> Pendapat pribadi saya :
> Case untuk thread sebelumnya sepertinya sudah close dg statement
> balasan dari sdr aulia, prawido dan khoirul huda.
>
> Untuk uneg-uneg yg ini pada satu sisi saya setuju sekali :D
>
> Yang dapat saya simpulkan dan usulkan dari perjalanan milis ini adalah :
> Tatib dan code of conduct dalam bermilis perlu didefinisikan dengan jelas.
> Tatib yg ada saat ini sepertinya sudah kadaluwarsa dan tidak dapat menjawab
> kebutuhan kita. Usulan saya nanti ada thread sendiri untuk usulan tatib dan
> code of conduct. Item ini menurut saya adalah tanggung jawab bersama
> para anggota milis. Jika sempat nanti saya akan buatkan draft-nya,
> tolong dikoreksi bersama.
>
> matur nuwun
> Kurniawan Wahyudi
> Fis2/96
>
>
>
>
>


-- 
aduH L-13
 --------------------------------------------------
Gak ono tapi ono, ono tapi gak ono

Kirim email ke