Bls: [agromania] Pembeli Kakao

2010-03-25 Terurut Topik Josef Kiky Soebekti
Yth Pak Suryadi , Maaf kalau yang pertama kali saya tanya adalah : dimana Lokasi Pak Suryadi mau menjual Kakao Tsb ? , di Jawa , di Sumatra , atau di Sulawesi ? maaf kalau saya pertanyakan hal ini , karena ini menyangkut transportasi , Kondisi dan Jenis dari Kakao itu sendiri , semoga sukses .

[agromania] Mohon bantuan dari agromania

2010-03-25 Terurut Topik Tjs
Kepada yth moderator, Sudah beberapa hari ini, saya tdk dapat menerima email dr rekan2 agromania, mohon kiranya dapat di bantu agar dapat di buka kembali, sehingga saya bisa menerima email dr rekan2 yg mgkn saja sangat saya butuhkan. Demikian terima kasih, atas bantuannya Salam Tjaswan CV.Patol

[agromania] Fakta2 Penting Seputar Sidat (16)

2010-03-25 Terurut Topik infokita2
Fakta2 Penting Seputar Sidat (16) (*) Unagi (sidat panggang) sangat diminati orang Jepang karena kaya akan protein, kalsium, vitamin A dan E. (*) Budidaya sidat di Jepang sudah menggunakan teknologi canggih sehingga bisa menghasilkan produksi sebanyak 80 ton per hektar. (*) Salah satu alasan s

Re: [agromania] Yuk, Ikutan Acara Rame2 Santap Sidat

2010-03-25 Terurut Topik Heri
Mr momod ytang terhormat,, apa syarat dan ketentuan untuk mengikuti Program ini? Kebetulan saya domisili di karawang. MOhon Pencerahanya ! === *PELATIHAN LENGKAP BUDIDAYA DAN BISNIS SIDAT!* ** BAWA 3 ORANG, GRATIS 1 ORANG ** * PENDAFTARAN DI

[agromania] Peluang Usaha Pemanfaatan Sumberdaya Ikan Sidat di Indonesia

2010-03-25 Terurut Topik infokita2
A. Pendahuluan Ikan sidat, Anguilla spp merupakan salah satu jenis ikan yang laku di pasar internasional (Jepang, Hongkong, Belanda, Jerman, Italia dan beberapa negara lain), dengan demikian ikan ini memiliki potensi sebagai komoditas ekspor. Di Indonesia, ikan sidat banyak ditemukan di dae

[agromania] Ikan Sidat Indramayu Mengincar Pasar Amerika dan Italia

2010-03-25 Terurut Topik infokita2
Untuk yang pertama kalinya di Indonesia Paguyuban Petani Tambak `Patra Gesit' Desa Lamarantarung, Kecamatan Cantigi, Indramayu berhasil membudidaya Ikan Sidat, jenis ikan liar yang biasa ditemui di muara sungai atau pun pesisir Indramayu. Ketua Paguyuban Petani Tambak `Patra Gesit' Saefulah Ha