Pak Oen,

Siapakah yang pegang ELTY-W sampai senilai 870.815.500 kalau bukan BD? Kenapa 
di dump hari ini?

Gambar diatas adalah screenshot per 11:14 tanggal 6 November 2009

Salam,
Bull

----- Original Message ----- 
From: "Oentoeng" <oentoeng...@yahoo.com>
To: <obrolan-bandar@yahoogroups.com>
Sent: Sunday, October 04, 2009 11:47 PM
Subject: [ob] Re: Mohon Penjelasan/diskusi ttg Warrant




--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Robin Wijaya <robin.wij...@...> wrote:
>
> Sekarang sudah mulai banyak warrant yg di exercise, spt: ASRI-W, 
> 
> SMRA-W,dll
> 
> Apakah untungnya emiten yg menerbitkan Warrant, apabila terjadi 
> 
> exercise, khan terjadi dilusi kepemilikan pemegang saham mayoritas ?
> 
> Bagaimana cara mengetahui emiten mana saja, yg berkeinginan warrantnya 
> 
> di exercice spt: ASRI-W, SMRA-W dan tidak berkeinginan warrantnya di 
> 
> exercice spt: YPAS-W, PNLF-W, dll
> 

Saat ini memang banyak warrant yg akan jatuh tempo (maturity date)
Banyak juga dg posisi "harga premi" artinya kalau ditebus "hasil akhir"-nya 
jauh lbh tinggi drpd lgsg beli induknya...

Mestinya org beli warrant karena ada optimisme thd kinerja induknya...
Tapi bbrp saat lalu saya lihat ada analis mengeluarkan analisa TA terhadap 
sebuah warrant...
Mungkin beliau lupa bahwa warrant tanpa didukung pergerakan induknya tidak akan 
berarti apa2...
Alias tidak akan tahan lama...

Dari semua warrant yg msh ada saya berharap banyak thd pergerakan elty-w dan 
mppa-w....




------------------------------------

+ +
+ + + + +
Mohon saat meREPLY posting, text dari posting lama dihapus 
kecuali diperlukan agar CONTEXTnya jelas.
+ + + + +
+ +Yahoo! Groups Links



<<elty-w.PNG>>

Kirim email ke