Dear rekan agromania

Tentu saja setiap pembelian bibit harus memiliki sertifikat, kalau tidak 
mempunyai sertifikat lebih baik tidak usah dibeli. Apalagi untuk tanaman keras 
yang baru diketahui setelah ditanam tahunan. Keharusan memiliki sertifikat 
tentu juga berlaku untuk pembelian bibit sawit didalam negeri juga. Bahkan di 
milis ini juga ada yang menawarkan bibit marihat yang tidak memiliki 
sertifikat. Yang pasti hukum dalam soal jual beli adalah "TELITI DAHULU SEBELUM 
MEMBELI", dan kalau ragu.. tinggalkan...

Selama ini saya memiliki hubungan ekspor impor dengan partner disana. Bahkan 
saat ini komisaris utama perusahaan saya dan keluarganya juga sudah tinggal 
disana. Jadi mudah-mudahan saya punya kemampuan untuk memverifikasi 
barang-barang yang saya akan impor dari malaysia.

Selanjutnya, seperti yang saya ketahui bahwa saat ini sangat sulit mencari 
bibit sawit dalam jumlah banyak untuk kebutuhan dalam negeri, maka sebagai 
peluang bisnis ini juga menarik untuk dimasuki. Apalagi Malaysia sangat maju 
dalam perkebunan sawit walaupun mulanya mereka belajar dari kita. nah, sekarang 
tinggal kita khan? apakah kita mempunyai kemampuan mengakses source dan pasar?

Demikian, terima kasih.

M. Rida


################ I N F O  ##################

CD DIREKTORI BISNIS SAWIT (EDISI 2008 - 2009)
Telah Beredar CD Direktori  Bisnis Sawit (Eds 2008-2009). Berisi daftar 
permintaan / penawaran & daftar pembeli / penjual: lahan sawit, perkebunan 
sawit, bibit sawit, minyak sawit, cangkang sawit, bungkil sawit, limbah sawit, 
dan berbagai hal yang berhubungan dengan bisnis kelapa sawit. Harga CD Rp 
200.000,- (Edisi Terbatas).Untuk  info jelas, silahkan hubungi AGROMANIA.
CONTOH CD: http://ph.groups.yahoo.com/group/agromania/photos 

AGROMANIA (online & terpercaya sejak 1 Agustus 2000)
SMS AGROMANIA: 0 8 1 1 1 8 5 9 2 9
EMAIL: [EMAIL PROTECTED]
MILIS: http://groups.yahoo.com/group/agromania
AKTIVITAS: http://ph.groups.yahoo.com/group/agromania/photos
REFERENSI: http://groups.yahoo.com/group/agromania/files/
ALAMAT: Jl.Jambu No.53, Pejaten Barat 2, Jaksel 12510
TELP/FAX: ( 0 2 1 ) 7 1 9 9 6 6 0
BERGABUNG: http://groups.yahoo.com/subscribe/agromania

################ I N F O  ##################




----- Pesan Asli ----
Dari: Rudy Surbakti <[EMAIL PROTECTED]>
Kepada: agromania@yahoogroups.com
Terkirim: Selasa, 29 Juli, 2008 12:47:11
Topik: Re: Bls: [agromania] Bibit Sawit


BAgaimana cara mengetahui keaslian sertifikat bibit dari malysia tsb dan berapa 
jenis bibit dari malysia? Apa kelebihan masing masing bibit tsb?

Wassalam,

Rudy Surbakti
Medan

PS:
Saya bertanya hal ini karena ada teman yg meminta tolong saya menjualkan 
kecambah sawit dari Malaysia bersertifikat.

BIOSUGIH      BioSugih adalah pupuk organik terbaik di dunia! BioSugih adalah 
produk hasil karya terbaik anak bangsa.   BioSugih mengandung NPK, unsur hara 
makro dan mikro lengkap, asam amino seimbang, 7 jenis mikroorganisme berguna, 3 
macam hormon alami.   Biosugih mengandung Gibrelin sebanyak 662000 ppm! 
Bandingkan dengan produk sejenis dari dalam dan luar negeri yg mengandung 
Gibrelic acid sgt sedikit! BioSugih menyuburkan semua jenis tanaman, bunga, 
palawija, tanaman keras dll..   Masih berani meragukan kemampuan bangsa 
indonesia menciptakan produk super kelas dunia?
http://tech. groups.yahoo. com/group/ agronursery/

--- Pada Jum, 25/7/08, Hendra Sipayung <hendrasipayung@ yahoo.com> menulis:
Dari: Hendra Sipayung <hendrasipayung@ yahoo.com>
Topik: Re: Bls: [agromania] Bibit Sawit
Kepada: [EMAIL PROTECTED] ps.com
Tanggal: Jumat, 25 Juli, 2008, 4:11 PM

Hati-hati  benih impor tidak dijual melalui tangan ke tiga...Dan harus memiliki 
sertifikat, kalau tidak, Anda malah dapat tanaman yang fertil....itupun 
ketahuan setelah 8 tahun nanam...

--- On Thu, 7/24/08, Gibran Rida <manggisc10@ yahoo. co.id> wrote:

From: Gibran Rida <manggisc10@ yahoo. co.id>

Subject: Bls: [agromania] Bibit Sawit

To: [EMAIL PROTECTED] ps.com

Date: Thursday, July 24, 2008, 4:53 AM

Salam Pak Windi

Kami punya bibit sawit dari malaysia. 

Stock skrg ada sebanyak 400.000 batang.. 

Umur 6 - 7 bln. 

Jenis DXP, grade C. 

Jika berminat dapat menghubungi saya. Dmkn. Tks

M. Rida

======> KOMUNITAS ONLINE <======

AGROMANIA (online & terpercaya sejak 1 Agustus 2000)

SMS: 0 8 1 1 1 8 5 9 2 9

EMAIL: [EMAIL PROTECTED] co.id.

MILIS: http://groups.. yahoo.com/ group/agromania

AKTIVITAS: http://ph.groups. yahoo.com/ group/agromania/ photos

REFERENSI: http://groups. yahoo.com/ group/agromania/ files/

ALAMAT: Jl.Jambu No.53, Pejaten Barat 2, Jaksel 12510

TELP/FAX: ( 0 2 1 ) 7 1 9 9 6 6 0

BERGABUNG: http://groups. yahoo.com/ subscribe/ agromania

======> I N D O N E S I A <======

----- Pesan Asli ----

Dari: windhi cuex <[EMAIL PROTECTED] com>

Kepada: [EMAIL PROTECTED] ps.com

Terkirim: Senin, 21 Juli, 2008 00:08:32

Topik: Re: [agromania] Bibit Sawit

saya membutuhkan bibit sawit sebanyak 150.000 batang. kemana saya bisa hubungi??

windi (0812 642 60xx) [EMAIL PROTECTED] com

____________ _________ _________ _________ _________ _________ _

Dapatkan nama yang Anda sukai!

Sekarang Anda dapat memiliki email di @ymail.com dan @rocketmail. com..

http://mail. promotions. yahoo.com/ newdomains/ id/

[Non-text portions of this message have been removed]



[Non-text portions of this message have been removed]











____________ _________ _________ _________ _________ _________ _
Dapatkan situs lowongan kerja - Yahoo! Indonesia Search.
http://id.search. yahoo.com/ search?p= lowongan+ kerja&cs= bz&fr=fp- top

[Non-text portions of this message have been removed]

    


      
___________________________________________________________________________
Yahoo! sekarang memiliki alamat Email baru.
Dapatkan nama yang selalu Anda inginkan di domain baru @ymail dan @rocketmail. 
Cepat sebelum diambil orang lain!
http://mail.promotions.yahoo.com/newdomains/id/

[Non-text portions of this message have been removed]

Kirim email ke