--- In agromania@yahoogroups.com, "infokita2" <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
>
> Rekan2 Agromania yang baik,
> 
> Tampaknya banyak rekan Agromania yang ingin mengadakan "Temu 
Darat". 
> Acara ini sebenarnya pernah kami adakan beberapa bulan lalu di 
> Bandung dalam acara "Pelatihan Domba Garut" yang juga dihadiri 
oleh 
> rekan2 Agromania dari Malasya.
> Belakangan ini keinginan untuk temu darat agaknya mencuat lagi 
> (dimotori oleh rekan Subandono dari Yogyakarta). Kami tertarik 
untuk 
> mengadakan poll agar kami bisa mengambil kesimpulan yang berlanjut 
> dengan tindakan.
> 
> 1.Apakah Anda ingin melakukan temu darat dengan rekan2 Agromania 
yang 
> lain? Bila ya, mengapa? (sebutkan tujuan Anda).
> 2.Dimana kota  yang menurut Anda paling ideal untuk mengadakan 
> acara "Temu Darat" (Jakarta, Bandung, atau Yogyakarta)?
> 3.Acara apa yang menurut Anda paling cocok untuk mengisi 
acara "Temu 
> Darat"? (perkenalan, seminar, pelatihan, atau yang lainnya)
> 4.Kapan menurut Anda acara "Temu Darat" sebaiknya dilakukan?
> 
> Kami tunggu jawaban Anda dengan mereply email ini. Jangan lupa 
> cantumkan data Anda (minimal nama kota/lokasi). Terima kasih 
> sebelumnya atas partisipasi Anda. Masukkan Anda akan sangat 
> menentukan dalam pengambilan keputusan.
> 
> Salam,
> Moderator
>

1. ya, dan untuk saling silaturahmi antar sesama member biar tambah 
saudara
2. yogyakarta
3. prospek bisnis impor ke negara tetangga
4. sebelum tahun baru


widodo/ solo

Kirim email ke